Jumat, 07 Oktober 2016

Biaya Les Vokal Yamaha Musik Indonesia

Les vokal adalah salah satu kegiatan yang banyak disukai oleh masyarakat di Indonesia, khususnya bagi para anak-anak yang sudah memiliki bakat dari sejak kecil. Sehingga tidak jarang para orangtua mendaftarkan anaknya untuk les vokal. Salah satu tempat les vokal yang populer di Indonesia adalah yamaha music school. Bagi anda yang mempunyai anak berusia 6 tahun ke atas anda dapat mendaftarkan anak anda di sini, untuk biaya les vokal yamaha memiliki harga yang tidak jauh berbeda dari beberapa tempat kursus lainnya. Namun di yamaha music school anak anda akan mendapatkan pelajaran yang cocok dan sesuai dengan umurnya.

Terdapat beberapa biaya les vokal yamaha yang perlu anda bayarkan setiap tahunnya bila anda berniat untuk melanjutkan les vokal anak anda. Beberapa biaya yang perlu dibayar adalah: 

1.    Biaya pendaftaran.
Untuk biaya pendaftaran anda perlu bayar sebesar Rp 400.000 harga ini sama dengan biaya pendaftaran yamaha music school di seluruh Indonesia. dengan biaya pendaftaran yang murah anda akan mendapatkan fasilitas yang seragam dan kenyamanan.
2.    Biaya ujian
Setelah melakukan pendaftaran anak anda akan mendapatkan pelajaran dengan cara yang menyenangkan. Setelah masa belajar 3 hingga 4 tahun anda perlu mengikuti ujian untuk menaikan tingkat anda. untuk mengikuti ujian dikenakan biaya juga mulai dari Rp 330.000 hingga 420.000
3.    Biaya buku per kursus
Pada setiap pertemuannya siswa diwajibkan memiliki buku pegangan untuk dijadikan materi dasar yang perlu diketahui. Biaya buku untuk setiap kursus disesuaikan juga dengan kursus yang diikuti oleh anak.

Biaya les vokal yamaha yang telah anda bayar akan memberikan anak anda fasilitas untuk melatih vokal, sistem belajar group lesson dan private lesson, setelah anak menyelesaikan belajarnya mereka dapat melanjutkan les kembali dengan mengikuti kursus vocal di PMC (popular msic course) untuk mengasah lebih lagi bakat anak anda, selain itu akan membentuk mereka menjadi penyayi profesional berstandar internasional, dan juga untuk membangun kepercayaan diri anak.